Jump to content

Wy/id/Buku frase Sunda

Reset GPX untuk halaman ini
From Wikimedia Incubator
< Wy‎ | id
Wy > id > Buku frase Sunda

Wy/id/Buku frase Sunda

Bahasa Sunda (Basa Sunda) adalah bahasa yang sebagian besar dituturkan oleh orang Sunda (penduduk asli bagian barat Pulau Jawa, Indonesia). Hampir semua penutur asli bahasa Sunda juga dapat berbicara bahasa Indonesia, jadi mempelajari bahasa Sunda tidak wajib dipelajaari untuk berkomunikasi. Meskipun demikian, mencoba berkomunikasi dalam bahasa Sunda sudah pasti akan membuat Anda disukai penduduk setempat karena hanya sedikit orang asing yang mau berusaha untuk mempelajarinya.

Pahami

[edit | edit source]
Seseorang yang berbicara bahasa Sunda
Suara pembicaraan dalam Bahasa Sunda

Bahasa Sunda memiliki beberapa tingkat tuturan kehormatan yang merupakan ragam kosakata yang digunakan untuk menghormati lawan bicara tergantung pada pangkat atau kedudukan lawan bicara, tuturan kehormatan ini biasanya disebut sebagai tatakrama basa Sunda (ᮒᮒᮊᮢᮙ ᮘᮞ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ, secara harfiah berarti "Tata Krama Sunda"). Setidaknya ada dua jenis tuturan yang diurutkan berdasarkan formalitas. Terdapat perbedaan substansial dalam kosakata masing-masing jenisnya:

  • Hormat, digunakan untuk pengumuman & pidato. Jenis ini dibagi lagi menjadi dua, yaitu:
    • hormat ka batur, ditandai dengan penggunaan kata-kata yang menghormati keadaan, peristiwa, dan tindakan yang dilakukan oleh pihak ketiga atau lawan bicara.
    • hormat ka sorangan, ditandai dengan penggunaan kosakata yang merendahkan keadaan, peristiwa, dan tindakan yang dilakukan oleh diri sendiri.
  • Loma tidak menggunakan bentuk penghormatan apa pun dan digunakan sebagai jenis bahasa yang netral.

Panduan pengucapan

[edit | edit source]

Vokal

[edit | edit source]

Konsonan

[edit | edit source]

Diftong umum

[edit | edit source]

Daftar frase

[edit | edit source]

Berikut ini adalah kosakata dasar dalam bahasa Sunda yang terbagi menjadi dua jenis seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, yakni tataran loma yang diletakkan di sebelah kiri dan tataran hormat yang diletakkan di sebelah kanan. Jika hanya disebutkan satu ragam, ragam tersebut dapat digunakan baik dalam tataran tutur loma maupun hormat.

Dasar

[edit | edit source]

Tanda umum


BUKA
BUKA
TUTUP
TUTUP
MASUK
ASUP. LEBET
KELUAR
KALUAR. KAJABI
DORONG
DORONG
TARIK
BETOT
TOILET
PACILINGAN. JAMBAN
PRIA
LALAKI. PAMEGET
WANITA
AWÉWÉ. ISTRI
DILARANG
DILARANG. DIWAGEL
Halo.
Sampurasun. ( )
Halo. (informal)
Halo. ( )
Apa kabar?
Kumaha cageur? ( ). Kumaha damang? ()
Baik, terima kasih.
Cageur, nuhun. ( ). Pangéstu, hatur nuhun. ()

Nomor

[edit | edit source]
1
Hiji ( )
2
Dua ( )
3
Tilu ( )
4
Opat ( )
5
Lima ( )
6
Genep ( )
7
Tujuh ( )
8
Dalapan ( )
9
Salapan ( )
10
Sapuluh ( )
11
Sabelas ( )
12
Dua balas ( )
13
Tilu belas ( )
14
Opat belas ( )
15
Lima belas ( )
16
Genep belas ( )
17
Tujuh belas ( )
18
Dalapan belas ( )
19
Salapan belas ( )
20
Dua puluh / sakodi( )
21
Dua puluh hiji / salikur( )
22
Dua puluh dua / dua likur( )
23
Dua puluh tilu / tilu likur( )
25
Dua puluh lima / salawe( )
30
Tilu puluh ( )
40
Opat puluh ( )
50
Lima puluh ( )
60
Genep puluh / sawidak( )
70
Tujuh puluh ( )
80
Dalapan puluh ( )
90
Salapan puluh ( )
100
Saratus ( )
200
Dua ratus ( )
300
Tilu ratus ( )
1,000
Sarébu ( )
2,000
Dua rébu ( )
10.000
Sapuluh rebu / salaksa( )
100.000
Saratus rebu / saketi( )
1,000,000
Sajuta ( )
1,000,000,000
Samiliar ( )
1,000,000,000,000
Satiriliun ( )
nomor _____ (kereta, bus, etc.)
nomer ____ ( )
setengah
sapasi( )
kurang
kurang ( ). kirang ()
lebih
leuwih ( ). langkung ()